Untuk Para Orang Tua dan Wali yang Memaksakan Perjodohan kepada Anak Anaknya..

Bagaimanakah status hukum yang sebenarnya menurut Islam apabila ada seorang wanita apakah ia gadis atau janda sama saja hukumnya tidak ada perbedaannya, yang telah dinikahkan secara paksa oleh bapaknya atau walinya padahal ia tidak menyukiaii laki laki pilihan bapaknya itu sedangkan ia misalnya telah menyukai laki laki lain yang telah menjadi pilihannya dan dia sangat […]

Berbangga dan Sombong dengan Nasab: Kebiasaan Jahiliyyah

Fenomena orang tua yang menjodohkan anak anak mereka dengan pasangan pilihan mereka sudah jarang terjadi. Namun terkadang masih sering kali ditemukan di sekelompok etnis keturunan arab, demi menjaga nasab mereka, katanya, walaupun beberapa alhamdulillah tidak lagi..  Seorang ayah memperingati anak gadis nya yang memiliki qorinah qorinah jatuh cinta dengan lelaki non arab dengan keras, “Ingat.. […]

Untuk Para Orang Tua dan Wali yang Melarang atau Menunda Anak Anaknya yang Ingin Menikah…

Alangkah indahnya ajaran islam ini yang diantara sifatnya yaitu: 1. Selalu menghilangkan gangguan hissiyyah (yang dapat dirasakan) dan ma’nawiyyah (secara makna) pada manusia 2. Selalu memberikan kemashlahatan pada hidup dan kehidupan manusia, dunia dan akhirat mereka Wahai kalau sekiranya mereka mengetahui, alangkah lurusnya para pemuda kita dimasa mudanya ketika mereka mengikuti petunjuk Nabi shalallahu ‘alaihi […]